Asal usul penamaan “javascript” Pada tahun 1991, bahasa pemrograman Java pertama kali dikembangkan lewat sebuah proyek bernama “The Green Project” yang dibentuk oleh Sun Microsystems. Beranggotakan James Gosling, Patrick Naughton, dan Mike Sheridan, proyek ini memiliki tujuan untuk menciptakan bahasa pemrograman baru yang lebih andal dari C dan C++. Setelah proyek berjalan selama 18 bulan, […]

Berikut 12 bahasa paling yang populer 1. JavaScript Berikut 12 bahasa paling yang populer Dari 47 ribu lebih developer yang mengisi responden, ternyata JavaScript adalah bahasa pemrograman yang paling banyak digunakan oleh para developer di dunia, yaitu sekitar 69,7 %. Seperti yang kita tahu sebetulnya bahasa pemrograman ini dikembangkan untuk web front end. Namun ternyata […]
Skill front end developer skill front end developer dalam menjalankan tugasnya untuk mewujudkan sebuah rancangan desain, seorang front end harus memahami setidaknya tiga jenis bahasa pemrograman, yaitu HTML, CSS, dan JavaScript. Ketiga bahasa tersebut adalah hal dasar untuk menciptakan visualisasi website dan aplikasi yang nyaman serta interaktif bagi pengguna. Namun faktanya, masih ada beberapa hal […]

Perbedaan Teknik Informatika, Ilmu Komputer, dan Sistem Informasi Perbedaan Teknik Informatika, Ilmu Komputer, dan Sistem Informasi lmu Komputer merupakan bidang ilmu yang mempelajari tentang algoritma dan pemrograman untuk mengembangkan sebuah aplikasi maupun sistem perangkat lunak, dikutip dari duniailkom.com, Ilmu komputer dan Teknik informatika merupakan jurusan yang sama hanya […]
Pengertian Ilmu Komputer Ilmu komputer (bahasa Inggris: Computer Science), secara umum diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik tentang komputasi, perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software). Ilmu komputer mencakup beragam topik yang berkaitan dengan komputer, mulai dari analisis abstrak algoritma sampai subyek yang lebih konkret seperti bahasa pemrograman, perangkat lunak, termasuk perangkat keras. Sebagai suatu […]

Sistem Operasi: Arti, Fungsi, Jenis, dan Contoh Sistem Operasi: Arti, Fungsi, Jenis, dan Contoh Operating system (OS) atau sistem operasi adalah sistem yang terdiri dari berbagai komponen kerja yang digunakan untuk memanfaatkan suatu mesin. Pada dasarnya, setiap mesin pasti memiliki sistem untuk mengoperasikannya. Dalam melakukan tugasnya, setiap mesin akan memerlukan sistem operasi yang telah diatur […]